Kentang adalah tanaman herba, alias tanaman pendek dan tidak memiliki kayu, semusim dan sangat suka dengan iklim sejuk. Kentang sangat cocok untuk ditanam di dataran tinggi serta di daerah beriklim tropis. Pada tingkat kesuburan tanah yang baik ataupun lebih kering, warna batang tumbuhan yang lebih tua akan jauh lebih mencolok warnanya, alias berwarna terang.
khasiat kentang |
Kandungan gizi dalam kentang antara lain energi, karbohidrat, vitamin A, vitamin C, vitamin K, riboflavin, serat, lemak, kalium, protein, sodium, kalsium, thiamin, pyridoxine, pektin, besi, magnesium, fosfor dan air.
Khasiat dan manfaat kentang:
- Manfaat kentang sebagai penawar racun
- Menambah gula darah
khasiat kentang |
- Khasiat kentang mencegah kolestrol
- Pencegah asam lambung dan mengurangi rasa sakit pada lambung
khasiat kentang |
Cara mengonsumsi kentang. Mengonsumsi kentang hendaknya dengan cara yang baik, mulai dari pemilihannya di awal. Carilah umbi kentang dengan tekstur yang baik, utuh dan memiliki lapisan kulit permukaan yang halus. Hindari kentang yang terasa lembut di tangan, dengan banyak bekas luka atau memar.
Selain itu, hindari juga kentang yang berwarna kehijauan, karena perubahan warna merupakan indikasi kentang yang terlalu lama dipanen dan telah terjadi pembentukan racun alkaloid solanin. Kentang harus disimpan di tempat yang sejuk, kering dan gelap. Paparan sinar matahari dan kelembaban yang berlebihan akan menyebabkan kentang membentuk racun alkaloid solanin.
Sekian pembahasan kita mengenai khasiat kentang mencegah kolesterol, semoga memberikan manfaat.
0 Response to "Khasiat Kentang Mencegah Kolestrol"
Post a Comment